pada pelajaran pertama, belajar membuat game dengan menggunakan visual midlet, dengan visual midlet, kita harus mengextend class gamecanvas. selanjutnya belajar membuat game dengan menggunakan class midlet. pada class midlet, kita harus membuat game kita sendiri dengan class game builder. Terserah mau bikin game pakai yang mana, yang penting sebelum membuat game, kita mesti memikirkantentang game itu sendiri, apa tujuan game, bagaimana alurnya, apa yang harus dilakukan untuk mendapatkan poin, dan game over.
untuk visual midlet, game pertama yang dibuat adalah game tembak musuh dengan roket
Gambar 1. layar awal sebelum memulai game, cara membuatnya, dengan menambahkan list pada visual midlet, terus tinggal masukkan image-image untuk memperindah list.
Gambar 2, tampilan game, berisi pesawat, musuh dan bom, peluru hanya akan muncul saat tombol enter ditekan
gambar 3, game over saat batas waktu telah habis
Tidak ada komentar:
Posting Komentar